Sukseskah Teknik SEO sobat buat mendatangkan traffic kunjungan yang begitu banyak? Pertanyaan ini beberapa waktu yang lalu saya dapat dari salah satu sobat saya.Jawaban yang saya berikan waktu itu adalah belum! Sobat semua,Teknik SEO buat blog itu memang sangatlah penting agar blog kita banyak pengunjungnya.Berbagai teknik SEO pun banyak dicoba dan dikembangkan oleh para blogger,programmer maupun bagi mereka yang membuka Jasa SEO.Semuanya satu tujuan yaitu agar blog maupun website nya banyak pengunjung.
Nah setelah Teknik SEO kita berhasil dan bisa maksimal buat mendatangkan pengunjung,bagaimanakah memaksimalkan hasil SEO buat blog kita agar lebih bermanfaat. Blog saya sendiri untuk saat ini masih sangat sepi pengunjung.Selain blog ini masih kurang content karena saat ini up date nya masih belum terjadwal,blog saya ini juga masih kalah dibeberapa keyword yang saya bidik heheheeee….Namun dari beberapa pengunjung yang datang dari hasil SEO dan keyword yang bisa saya menangi, Alhamdulillah bisa mendatangkan manfaat yang banyak buat saya.Untuk bisa memaksimalkan hasil SEO buat blog kita adalah siapkan PRODUK ATAU JASA MILIK KITA SENDIRI.Dengan memiliki produk atau jasa milik kita sendiri,insyaAllah pengunjung yang begitu banyak dari tehnik SEO yang kita terapkan akan lebih bermanfaat.
Mohon maaf bagi blogger-blogger yang membuat blog dengan tujuan hiburan semata,tapi bagi blogger seperti saya yang menjadikan blognya sebagai salah satu sumber penghasilan tambahan,memaksimalkan hasil SEO buat blog kita dengan menyiapkan PRODUK ATAU JASA MILIK KITA SENDIRI adalah wajib menurut pendapat saya.Kalau sobat belum memiliki produk atau jasa milik sendiri sementara bisa memilih menyiapkan produk affiliasi atau bekerjasama dengan blogger lain yang sudah memiliki produk atau jasa untuk bagi hasil dulu.Pilihlah produk affiliasi atau jasa yang sedang banyak dicari.
Okey sobat semua,kiranya hanya itulah Catatan saya untuk postingan artikel kali ini,bila ada pengalaman sobat semua mengenai Cara Memaksimalkan hasil SEO buat blog kita,ditunggu share nya dikolom komentar dibawah ini.
Darmanto adalah owner CV. Studio Web, sebuah perusahaan jasa pembuatan web SEO friendly, jasa desain blog, google ads, jasa SEO profesional. Follow Channel telegramnya di https://t.me/darmantoseo
Sobat Darmanto,kali ini saya hendak menshare catatan tentang Cara membuat background berwarna-warni saat di Refresh.Dalam catatan Tutorial blog diawal tahun ini saya tertarik memposting catatan tutorial ini karena setelah saya praktekan cara membuat background berwarna-warni saat di refresh,ternyata hasilnya menurut... Selengkapnya
Template SEO By Blog Juragan.Mencari TEMPLATE SEO biasanya banyak dilakukan para pemilik blog supaya blognya bisa lebih baik hasilanya di search engine.Template SEO salah satu hal penting yang mempengaruhi optimasi suatu web/blog di search engine.Untuk itulah Template SEO selalu dicari.... Selengkapnya
Pelangsing Perut Buncit Herbal Alami Ny Ulfa Hasan. Pelangsing Perut Buncit Herbal Alami yang mengandung Vitamin C dan E dari obat herbal Ny. Ulfa Hasan. Pelangsing perut buncit Ny. Ulfa Hasan adalah Obat Pelangsing perut buncit yang dapat memberikan sensasi membakar... Selengkapnya
Komentar dinonaktifkan: Memaksimalkan Hasil SEO Buat Blog Kita
Maaf, form komentar dinonaktifkan untuk produk/artikel ini